
TANYA DOKTER
Punya keluhan tentang kondisi kesehatan Senior atau Anda? Konsultasikan di sini bersama Dokter Randy Januar Ramadhana!
Rida Aprila
Wednesday, 27 November 2019
Dok bapak saya pernah sakit buat kencing trus buat jalan juga pinggang sakit itu kenapa ya?
dr.Edy
Wednesday, 27 November 2019
Hi Caring People terima kasih atas pertanyaan nya, sakit saat kencing bisa merupakan tanda suatu infeksi saluran kencing yang bila tidak diatasi dengan baik akan menjalar ke ginjal sehingga menyebabkan sakit pinggang. Sebaiknya ayah anda berkonsultasi lan
Claudia
Wednesday, 27 November 2019
Dok, ibu saya sering pipis seringkali karena capek ke toilet pipisnya ditahan. Akhirnya krtika mau pipis jadinya sakit. Adakah solusi?
dr.Edy
Wednesday, 27 November 2019
Hi Caring People terima kasih atas pertanyaan nya, kebiasaan menahan pipis bukanlah solusi dari keluhan sering pipis, ada baiknya dicari penyebab kenapa ibu anda sering pipis, apakah asupan minumnya berlebihan, apakah karena kemampuan otot menahan kencing
Desi Wulandari
Wednesday, 27 November 2019
Malam dokter, Saya Desi usia 32 tahun. Saya tergolong ibu dengan tubuh gemuk. Bb 80kg. Saat ini di kulit saya ada semacam ruam, merah dan gatal sekali. Pada waktu check up gula, hasilnya tinggi sekali 200 keatas. Saya harus mengurangi kadar gula dan na
dr.Edy
Wednesday, 27 November 2019
Hi Caring People terima kasih atas pertanyaan nya, ada baiknya untuk keluhan ruam pada kulit anda dapat berkonsultasi langsung dengan dokter spesialis kulit agar dapat diperiksa secara langsung dan mendapat penanganan yang tepat. Kadar gula darah yang tin
Andriyati
Wednesday, 27 November 2019
Hallo dok, ayah saya sudah lama menjadi perokok berat, apakah bila ingin berhenti merokok ada efek sampingnya dengan nafsu makan dan produktifitas kerja ?
dr.Edy
Wednesday, 27 November 2019
Hi Caring People terima kasih atas pertanyaan nya, berhenti merokok mungkin akan menyebabkan rasa tidak nyaman yang sementara pada pecandu rokok, namun setelah 2 mingguan maka keluhan ketidak nyamanan tersebut akan mulai berkurang dan akan menghilang send
Dini
Wednesday, 27 November 2019
Dok, orangtua saya terkena stroke. Dan beliau saya pakaikan popok dewasa untuk alasan higienitas. Tapi lama-lama ada semacam lecet gitu dok di bagian bokongnya. Harus saya pakein salep apa ya? Pake minyak kelapa juga gak sembuh2. Terima kasih atas jawaban
dr.Edy
Wednesday, 27 November 2019
Hi Caring People terima kasih atas pertanyaan nya, apabila sudah lecet maka penanganannya harus dilakukan oleh dokter atau perawat terlatih, karena dengan pemberian minyak kelapa saja tidak cukup. Saran saya agar dapat berkonsultasi langsung dengan dokter