TANYA DOKTER

TANYA DOKTER

Punya keluhan tentang kondisi kesehatan Senior atau Anda? Konsultasikan di sini bersama Dokter Randy Januar Ramadhana!

Renata

Friday, 01 November 2019

Dok, pada tangan kanan ibu saya muncul benjolan kecil. Sudah cek asam urat hasilnya negative, sudah di urut katanya urat turun tapi benjolannya tetap ada namun kecil. Menurut dokter ibu saya sakit apa ya dok?

dr.Edy

Friday, 01 November 2019

Hi Caring People terima kasih atas pertanyaan nya, untuk lebih jelas mengenai apa sebenarnya benjolan tersebut saran saya dapat berkonsultasi dengan dokter spesialis bedah.

m irham

Friday, 01 November 2019

selamat sore dok , mau tanya papa saya sering merasakan sesak nafas saat berdiri, dan gk kuat berdiri agak lama itu kenapa ya dok? trmksh

dr.Edy

Friday, 01 November 2019

Hi Caring People terima kasih atas pertanyaan nya, sesak nafas yang timbul saat beraktivitas biasanya merupakan gejala dari lemahnya pompa jantung. Saran saya agar dapat segera berkonsultasi dengan dokter spesialis jantung. Untuk info lebih lengkapnya dap

Yuda Eka Saputra

Tuesday, 29 October 2019

Sore Dok mau tanya kenapa luka lama sembuh? Terima Kasih

dr.Edy

Tuesday, 29 October 2019

Hi Caring People terima kasih atas pertanyaan nya, ada beberapa hal yang menyebabkan luka lama sembuh, antara lain: infeksi pada luka, adanya benda asing pada luka, semakin bertambah usia menyebabkan luka menjadi semakin lama sembuh, kekurangan nutrisi (v

Rendy Christabel

Tuesday, 29 October 2019

Mau tanya dok, Ibu saya umur 60 tahun. Dan sering mengalami kembung setiap habis makan. Sudah banyak minum air putih hangat tapi masih tetap merasa kembung / tidak enak perut. Dan hanya terjadi setiap habis makan nasi. Tolong sarannya dok, Terim

dr. Edy

Tuesday, 29 October 2019

Hi Caring People terima kasih atas pertanyaan ya. penyebab kembung ada banyak macam, harus diperjelas apakah ibu anda ada menderita penyakit lain, apakah ada riwayat menderita penyakit lambung, rasa kembung juga bisa terjadi karena makanan yang dikonsumsi

Zakya

Tuesday, 29 October 2019

Dok, saya mau tanya, apakah orang tua yang jarang bergerak mempengaruhi kesehatan tubuh? Jika ya, apa saja ya, Dok?

dr. Edy

Tuesday, 29 October 2019

Hi Caring People, Terima kasih untuk pertanyaan nya ya. kita semua sudah tentu harus selalu bergerak, tidak hanya orang tua saja, kebiasaan untuk bergerak/melakukan aktivitas fisik (olahraga) akan menjaga fungsi organ tetap optimal, terutama jantung, paru

Temukan produk yang tepat untuk Anda
dan dapatkan Free Sample nya