Terapi Tepat untuk Kesayangan Penderita Stroke
Stroke bisa menyebabkan Kesayangan mengalami kelumpuhan atau berkurangnya kemampuan fungsi tubuh. Meski ada yang bisa pulih sepenuhnya dalam waktu singkat, tapi umumnya penderita stroke membutuhkan dukungan medis dan psikologi dalam jangka waktu yang cukup panjang untuk mengembalikan fungsi tubuh agar dapat lebih mandiri.